fotovideografi - Selamat malam semua sahabat fotovideografi, dikarenakan banyak sekali pertanyaan yang masuk ke email saya zul4im@gmail.com tentang pertanyaan gimana caranya Cara Edit Foto Fish Eye atau Efek Lensa Cembung dengan Photoshop CC 2016. Baiklah kali ini mumpung saya sempat mari kita pelajari tutorial edit foto mudah dan sederhana ini.
Cara, mudah, gampang, Edit, Foto, Fish Eye, atau, Efek, Lensa Cembung, Photoshop CC 2016, fotovideografi, editing photo, photo editing, tips, trik, edit foto online, fotografi, photography, videografi, cinematography, youtube, assyifanada, update, terbaru, 2016, 2017
from cameraprofessor
Peratama kalian harus download Phtoshop CC 2016 (PS) atau versi diatasnya, kali ini kita akan memanfaatkan fitur terbaru dari PS ini salah satunya yaitu Camera RAW 8.0 jika belum paham bisa baca artikel saya sebelumnya Edit Foto Camera RAW 8.0 Canon EOS 60D dan download Photoshop CC 2016 disini ya... Foto yang akan saya edit ini hasil hunting sama temen-teman pada waktu Malang Tempoe Doeloe di Jalan Raya Ijen Kota Malang kemarin...hehe :D

Oke langkah-langkah mudahnya seperti berikut :

  • Import foto ke Phtoshop, boleh dalam format RAW atau JPG.
  • Pilih menu Filter > Camera RAW Filter > pilih pada kolom Lens Corrections. Seperti ini :
    Cara, mudah, gampang, Edit, Foto, Fish Eye, atau, Efek, Lensa Cembung, Photoshop CC 2016, fotovideografi, editing photo, photo editing, tips, trik, edit foto online, fotografi, photography, videografi, cinematography, youtube, assyifanada, update, terbaru, 2016, 2017
  • Sebelum di Crop kita rapikan bagian samping dulu dengan Liquify dari menu Filter > Liquify > pilih tool Forward Warp Tool, dan tarik sesuai kesukaan kalian sehingga terlihat seperti ini 
    Cara, mudah, gampang, Edit, Foto, Fish Eye, atau, Efek, Lensa Cembung, Photoshop CC 2016, fotovideografi, editing photo, photo editing, tips, trik, edit foto online, fotografi, photography, videografi, cinematography, youtube, assyifanada, update, terbaru, 2016, 2017
  • Dan kemudian Crop bagian samping yang tidak di butuhkan sehingga foto lebih terlihat efek Fish Eye atau Efek dari Lensa Cembung yang harga mahal..hehe  hasil Finish seperti dibawah ini 
    Cara, mudah, gampang, Edit, Foto, Fish Eye, atau, Efek, Lensa Cembung, Photoshop CC 2016, fotovideografi, editing photo, photo editing, tips, trik, edit foto online, fotografi, photography, videografi, cinematography, youtube, assyifanada, update, terbaru, 2016, 2017

  • Cara, mudah, gampang, Edit, Foto, Fish Eye, atau, Efek, Lensa Cembung, Photoshop CC 2016, fotovideografi, editing photo, photo editing, tips, trik, edit foto online, fotografi, photography, videografi, cinematography, youtube, assyifanada, update, terbaru, 2016, 2017
Cukup mudah bukan..? Tutorial mudah ini dapat kalian terapkan pada foto yang wide, luas, ataupun pemandangan, tidak dianjurkan untuk foto close up karena lumayan menyulitkan proses editing photo. Jika ada pertanyaa atau penjelasan yang lebih mudah silahkan tulis pada komentar dibawah yaa... karena saya juga masih belajar dan masih banyak salah dan lupa :) Baca artikel terkait Cara Edit Foto Casual Glamorous dengan Phtoshop CC 2016.